Senin, 23 September 2013

Kutipan Ceramah Master Chin Kung 6 September 2013


Guru Li Bing-nan mengatakan kepada saya, menurut ilmu akupuntur Tiongkok, usia manusia bisa mencapai 200 tahun. Apa penyebab usia pendek? Kerisauan! Maka itu harus melepaskan semua kerisauan, tidak ada hubungannya denganku.

Kutipan Ceramah Master Chin Kung 6 September 2013
  
李老師告訴我,依照中國醫學的說法,人的壽命標準是兩百歲,沒有能活到兩百歲的叫夭折。就是什麼?你自己不懂得保養,兩百歲是正常的。怎麼會短命?煩惱、憂慮把你折磨死了。真的,憂能使人老,要把這些煩惱東西統統放下,與我不相干。

二零一二淨土大經科註  (第四二七集) 2013/9/6








Urusan orang lain, setiap insan memiliki karma dan berkah masing-masing, tidak ada urusannya dengan kita. Jika memang kita ingin memberikan manfaat pada makhluk lain, maka buatlah sharing Dharma, ini melatih berkah dan kebijaksanaan yang besar.

Kutipan Ceramah Master Chin Kung 6 September 2013


別人的事情,各人有各人的業,各人有各人的福,於我們不相干。我們要利益眾生,做分享,這是修福,修大慧、修大福。


二零一二淨土大經科註  (第四二七集)  2013/9/6








Sepatah Amituofo merupakan kebajikan terunggul, memutuskan kejahatan dan menimbun kebajikan, mengapa tidak sudi melafalnya? Mengapa rela menghabiskan waktu untuk percakapan yang tidak bermanfaat? Amituofo adalah cahaya dan usia tanpa batas, mengapa tidak sudi mengamalkannya?

Kutipan Ceramah Master Chin Kung 6 September 2013

 這一句阿彌陀佛,世出世間第一德號,斷一切惡,修一切善,積功累德,就這一句名號就圓滿了,不要斤斤計較。為什麼不念?為什麼把時間都浪費掉,講些不相干的廢話?那些都是要命的,念佛是長壽的,阿彌陀佛是無量壽,阿彌陀佛是無量光,無量光是生智慧,無量壽是生福德,為什麼不幹?

二零一二淨土大經科註  (第四二七集)  2013/9/6